Mengabdi di Tengah Pandemi, Tim KKN-PPM UGM Diterjunkan ke Kadipaten
Kegiatan KKN-PPM UGM di tahun ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Di tengah masa pandemi Covid-19, kegiatan KKN-PPM dilaksanakan dengan kombinasi daring dan luring, sembari memenuhi standar protokol kesehatan yang diterapkan ...